Wednesday, November 24, 2010

Lowongan kerja PT Tanjung Rhu Plantation Group - Desember 2010

Lowongan kerja terbuka di PT Tanjung Rhu Plantation Group. Kami adalah perusahaan yang sedang berkembang pesat di bidang perkebunan kelapa sawit, dengan konsensi lahan 50.000 Ha yang berlokasi di Kalimantan Barat membutuhkan tenaga-tenaga professional untuk bergabung bersama kami untuk posisi:
Assisten Agronomi ( kode : AA )
(Kalimantan Barat)


Persyaratan Pelamar Kerja :
  1. Pria
  2. Pendidikan Minimal S1 Tehnik Mesin IPK minimal 2.75 scala 4
  3. Usia maksimal 30 tahun
  4. Menguasai computer MS Office
  5. Pengalaman minimal 2 tahun pada industry kelapa sawit / sejenis
  6. Pengalaman minimal 2 tahun pada bidang alat-alat berat ( John Deere, Excavator, Buldoser, truck dll )
  7. Memiliki motivasi tinggi, jujur, ulet, mampu bekerja dibawah tekanan
  8. Bersedia traveling ke lokasi perkebunan
  9. Penempatan Kalimantan Barat

Kirimkan lamaran lengkap Anda melalui email dengan subjek kode lowongan dengan menuliskan nomor telepon yang dapat dihubungi ke alamat:
hrd@trpp-group.com
Kirim lamaran anda untuk lowongan kerja PT Tanjung Rhu Plantation Group ini sebelum 24 Desember 2010.

Related Posts:



0 comments:

Post a Comment